Senin, 09 April 2012

Menyembunyikan "User Picture" di Start Menu Windows 7

Di Start Menu Windows 7, terdapat user picture pada pojok kanan atas dari Start Menu. Gambar tersebut juga merupakan shortcut untuk membuka pengaturan user account.

Jika ingin menyembunyikan "user picture" di Start Menu Windows 7, di sini ada trik yang sangat mudah digunakan untuk Anda. Berikut langkah-langkahnya:


1.   Download dan install Classic Sell di sini.
2. Setelah Anda menginstalnya, itu akan menggantikan Start Menu Windows dengan Classic Start Menu. Klik kanan pada Start Orb dan pilih Setting.

3. Pilih radio button "Windows Start Menu" di category "Left Click Open". Dan pilih radio button "All Setting".


4. Sekarang untuk menyembunyikan user picture di Start Menu, pilih tab ''Windows Start Menu" kemudian pilih radio button "Hide User Picture". Klik OK. dan lihat hasilnya.

Screenshot Startmenu:
Before                                                           After

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Copyright 2009 Mencoba berbagi. Powered by Blogger Blogger Templates create by Deluxe Templates. WP by Masterplan
Ping Blog